Hasil Pertandingan Piala Dunia 2022 Hari ke-4, Spanyol Bantai Kosta Rika dan Jerman Dipecundangi Jepang

Pemain Timnas Spanyol Jepang, dan Belgia Piala Dunia 2022

Bacadoloe.com - Piala Dunia 2022 pada hari ke-4, di Fase Grup E dan F  penuh dengan kejutan serta menggemparkan dunia sepakbola.

Sebanyak 8 Tim pada fase grup E dan F Piala Dunia 2022 kemaren dari jam 17.00 WIB hingga dini hari tadi jam 02.00 WIB memperebutkan kemenangan demi poin berharga.

Grup E, Timnas Jerman salah satu tim kuat Eropa yang diprediksi juara Piala Dunia 2022 malah dipecundangi 1-2 oleh Timnas Jepang pada pertandingan jam 20.00 WIB tadi malam.

Sedangkan Timnas Spanyol yang unggul secara statistik dan permainan melawan Timnas Kosta Rika pada jam 23.00 WIB tadi malam, mereka membantai dengan skor telak 7-0.

Pada perebutan poin di grup F, jam 17.00 WIB kemaren, Timnas Kroasia dan Maroko saling berbagi poin dengan skor kacamata.

Masih di group F, pertandingan jam 02.00 WIB dini hari tadi, Timnas Belgia menang tipis dari Kanada dengan skor 1-0.

Kemudian, secara jelas hasil pertandingan Piala Dunia 2022, klasemen, top Skor, dan jadwal hari ini sebagaimana dirilis dari media YouTube Bola cakeP diuraikan di bawah ini.

Hasil Pertandingan Piala Dunia 2022 Hari ke-4 terbaru :

Rabu, 23/11/2022

Jam 17.00 WIB

Maroko Vs Kroasia (0-0)

Jam 20.00 WIB

Jerman Vs Jepang (1-2)

Gol Jerman

Ilkay Gundagon: Menit ke-33

Gol Jepang

1. Ritsu Doan: Menit ke-75

2. Takuma Asano: Menit ke-83

Jam 23.00 WIB

Spanyol Vs Kosta Rika (7-0)

Gol Spanyol

1. Dani Olmo: Menit ke-12

2. Marco Asensio: Menit ke-21

3. Ferran Torres: Menit ke-31 + 54

4. Pablo Martin Paez Gaviria: Menit ke-75

5. Carlos Soler Barragan: Menit ke-90

6. Alvaro Morata: Menit ke-90

Kamis, 24/11/2022

Jam 02.00 WIB

Belgia Vs Kanada (1-0)

Gol Belgia

Michy Batshuayi: 44

Adapun klasemen sementara Piala Dunia 2022 berikut ini:

Grup A

1. Belanda : P (1), M (1), K (0), S (0), SG (2-0), Poin (3)

2. Ekuador : P (1), M (1), K (0), S (0), SG (2-0), Poin (3)

3. Senegal   : P (1), M (0), K (1), S (0), SG (0-2), Poin (0)

4. Qatar : P (1), M (0), K (1), S (0), SG (0-2), Poin (0)

 Group B

1. Inggris : P (1), M (1), K (0), S (0), SG (6-2), Poin (3)

2. Wales  : P (1), M (0), K (0), S (1), SG (1-1), Poin (1)

3. USA     : P (1), M (0), K (0), S (1), SG (1-1), Poin (1)

4. Iran      : P (1), M (0), K (1), S (0), SG (2-6), Poin (0)

Group C

1. Arab Saudi : P (1), M (1), K (0), S (0), SG (2-1), Poin (3)

2. Meksiko  : P (1), M (0), K (0), S (1), SG (0-0), Poin (1)

3. Polandia   : P (1), M (0), K (0), S (1), SG (0-0), Poin (1)

4. Argentina    : P (1), M (0), K (1), S (0), SG (1-2), Poin (0)

Group D

1. Prancis: P (1), M (1), K (0), S (0), SG (4-1), Poin (3)

2. Denmark  : P (1), M (0), K (0), S (1), SG (0-0), Poin (1)

3. Tunisia   : P (1), M (0), K (0), S (1), SG (0-0), Poin (1)

4. Australia  : P (1), M (0), K (1), S (0), SG (1-4), Poin (0)

Group E

1. Spanyol : P (1), M (1), K (0), S (0), SG (7-0), Poin (3)

2. Jepang : P (1), M (1), K (0), S (0), SG (2-1), Poin (3)

3. Jerman : P (1), M (0), K (1), S (0), SG (1-2), Poin (0)

4. Kosta Rika: P (1), M (0), K (1), S (0), SG (0-7), Poin (0)

Group F

1. Belgia : P (1), M (1), K (0), S (0), SG (1-0), Poin (3)

2. Kroasia: P (1), M (0), K (0), S (1), SG (0-0), Poin (1)

3. Maroko: P (1), M (0), K (0), S (1), SG (0-0), Poin (1)

4. Kanada: P (1), M (0), K (1), S (0), SG (0-1), Poin (0)

Kemudian Top Skor sementara Piala Dunia 2022 :

Top Skor :

1. Enner Valencia (Ekuador): 2 Gol

2. Buyako Saka (Inggris): 2 Gol

3. Mehdi Taromi (Iran): 2 Gol

4. Oliver Giroud (Prancis): 2 Gol

5. Ferran Torres (Spanyol): 2 Gol

Terakhir jadwal Piala Dunia 2022 hari ini sebagai berikut:

Kamis, 24/11/2022

Jam 17.00 WIB

Swiss Vs Kamerun

Jam 20.00 WIB

Uruguay Vs Korea Selatan

Jam 23.00 WIB

Portugal Vs Ghana

Jumat, 25/11/2022

Jam 02.00 WIB

Brazil Vs Serbia


Pewarta: Hendra

Editor : Nys

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama