Cara Convert File APK ke AAB dengan Mudah dan Gampang (APK TO AAB)

Mulai 1 Agustus 2021 kemarin format file Android Package kit (APK), mengalami pergantian menjadi Android App Bundle (AAB). Di mana pergantian format file ini telah diumumkan oleh Google pada tahun 2018 silam.



Dengan begitu, per Agustus ini Android mewajibkan semua aplikasi baru yang didistribusikan harus dengan format file AAB. Sebenarnya hampir sama seperti format file APK, AAB merupakan file besar berisi aneka kode untuk suatu aplikasi Android, namun antara keduanya ada tetap ada perbedaan. Nah sahabat bacadoloe.com kalian gak usah bingung dan kawatir bagi teman-teman yang ingin unggah file APK ke Aplikasi Google Play. Kalian hanya merubah format file APK menjadi AAB tampa ribet dan mudah.


1. Pertama kalian Unduh Aplikasi APK to AAB Converter. Kalian bisa unduh melalui link berikut ini : DOWNLOAD 

2. Instal Aplikasi

3.Setelah Aplikasi di instal Silahkan buka aplikasi dan pilih Aplikasi yang akan kalian ubah formatnya Kemudian Klik Convert APK to AAB, simpan file pada Folder yang kalian inginkan.

4. Selamat Aplikasi APK kini sudah menjadi AAB

5. Untuk dapat diunggah di google play kalian harus singer terlebih dahulu aplikasi kalian. Caranya donwload aplikasi APK Singner melalui link berikut DONWLOAD

6. Instal Aplikasi  APK Singer dan buka aplikasi setelah diinstal. 

7. Pilih AAB yang akan di Singin dan klik Singer AAB, Tunggu hingga proses selesai. 

8. Selamat Aplikasi APK kini sudah bisa diubah menjadi file AAB yang dapat diunggah ke Google Play.



Penulis : Umam

Editor : Nys

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama